Selasa, 24 November 2009

Muslimah Wajib Baca Ini :

Assalamualaikum... kakcipa pengen ngasih tau bagi yang belum tahu... mungkin ada yang menganggap jilbab sepele. Tapi itu pasti akan bisa diatasi, asal ada kemauan pasti ada jalan. Nah, ini urusan jilbab kakcipa ngasih tau :

Pakai jilbab itu wajiiib!

Hai Nabi, katakanlah kepada isteri-isterimu, anak-anak perempuanmu dan isteri-isteri orang mu’min: “Hendaklah mereka mengulurkan jilbabnya ke seluruh tubuh mereka”. Yang demikian itu supaya mereka lebih mudah untuk dikenal, karena itu mereka tidak di ganggu. Dan Allah adalah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang. Al-Ahzab:59

Katakanlah kepada wanita yang beriman: “Hendaklah mereka menahan pandangannya, dan kemaluannya, dan janganlah mereka menampakkan perhiasannya, kecuali yang nampak dari padanya. Dan hendaklah mereka menutupkan kain kudung kedadanya, dan janganlah menampakkan perhiasannya kecuali kepada suami mereka, atau ayah mereka, atau ayah suami mereka, atau putera-putera mereka, atau putera-putera suami mereka, atau saudara-saudara laki-laki mereka, atau putera-putera saudara lelaki mereka, atau putera-putera saudara perempuan mereka, atau wanita-wanita islam, atau budak-budak yang mereka miliki, atau pelayan-pelayan laki-laki yang tidak mempunyai keinginan atau anak-anak yang belum mengerti tentang aurat wanita. Dan janganlah mereka memukulkan kakinya agar diketahui perhiasan yang mereka sembunyikan. Dan bertaubatlah kamu sekalian kepada Allah, hai orang-orang yang beriman supaya kamu beruntung. An Nuur:31


KakCipa mau ceritakan kakcipa pernah ditegur abi. KakCipa keluar rumah, main skuter pakai celana pendek tapi pakai jilbab. Terus abi menasehati katanya jangan. Terus kakcipa dengan tenangnya menjawab "kan belum baligh..." terus abi bilang "ya latihan, to yo.."...
Cerita yang pendek. Tapi itu kakcipa emang salah.

KESALAHAN KESALAHAN MEMAKAI JILBAB  SUMBER DARI INTERNET.




 jilbab_salah_01.jpg
 jilbab_salah_02.jpg
hajilbabsalah02ug51


pudently
hindari ya!!


Memakai jilbab yang benar dicontohkan seperti gambar di dawah ini : oh ya, lehernya harus ketutupppp!!
jilbab_benar_03.jpg

6 komentar:

  1. Betul! Tapi temenku enggak mau pake jilbab. Dia bilang, kalo mau pake jilbab, harus ikhlas. Kalo gak ikhlas, sama aja gak pake jilbab. Padahal kan ikhlas enggaknya yang tau cuma Allah swt! Aku kesel deh, sama temenku itu!

    BalasHapus
  2. Assalam..Iya, itu namanya jilbab.. klo yg kesalahan gambar A s/d D itu seperti wanita dizaman jahiliyah.. berkerudung tetapi terlihat auratnya.. bagus nih postingannya.. keep blogging ya..Wassalam

    BalasHapus
  3. wuih ini artikel bagus buat muslimah..

    salam blogger..

    BalasHapus
  4. Betul!!!Jilbab itu kan hrs di gunakan di luar rumah...*_*

    BalasHapus
  5. betul cip... cip... sip!!

    BalasHapus
  6. @Mitakuroshiba : Daripada kesel, doain aja :)
    @Rossy : Makasih ya...
    @Frank : Makasih.
    @Fathimatuz-Zahra : Yap. Di rumah kalau ada bukan muhrim juga, ya.
    @Michieta : Makasih Kak...

    BalasHapus

Leave your Comment, Please?
I Usually Respond your Comment..^_^